Home Info Page 20

Info

Berita dan Informasi Terkini Seputar Jogja dan sekitarnya.

Hati-Hati Saluran Drainase RingRoad Bisa Berbahaya Buat Pesepeda

Saat ini beberapa jalan di Jogja termasuk di Ringroad utara sedang dibangun saluran drainase untuk pembuangan air guna mencegah genangan air  disetiap musim hujan yang...

Selama PPKM Lampu Malioboro Dimatikan saat Malam Hari

KOTAJOGJA.COM - Selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, lampu penerangan jalan umum dan lampu taman di kawasan Malioboro dimatikan mulai pukul 20.00 WIB....

Hoax atau Bukan? Broadcast Anjuran Masak Sayur Lodeh 7 Warna untuk Usir Corona

KOTAJOGJA.COM - Pesan berantai berbahasa diatas beredar luas diaplikasi pesan ‘Whatsapp’ hari ini baik itu di grup maupun pribadi. Pesan ini berisi anjuran untuk...

Mengulas Keunggulan Realme 8i, Ponsel Gaming Harga Rp 2 Jutaan

Sepanjang enam bulan pertama tahun 2021 lalu, Realme telah mengeluarkan beberapa tipe Realme seri 8, seperti Realme 8, 8 Pro, dan 8 5G. Ketiga...

Pemda DIY akhirnya Perpanjang status Tanggap Darurat COVID-19

KOTAJOGJA.COM - Pemda DIY akhirnya memperpanjang status tanggap darurat COVID-19. Masa tanggap darurat sebelumnya berakhir pada 29 Mei 2020, tetapi kemudian Pemda memperpanjang hingga...

Wisata Pematang Sawah Sukorame Mangunan

Pesona Mangunan ternyata tidak hanya sebatas perbukitan saja. Kini di Mangunan tengah dikembangkan wisata pertanian yang menawarkan lanskap pematang sawah yang bisa dinikmati dengan...

Pemkot Jogja, Pengunjung Malioboro Perlu Menunjukkan Kartu Vaksin

KOTAJOGJA.COM - Pemerintah Kota (Pemkot) Jogja sedang mengkaji kebijakan pengunjung Malioboro perlu menunjukkan tanda sudah divaksin Covid-19. Wacana ini termasuk menyikapi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan...

Libur Natal dan Tahun Baru, Pemkot Tegas : Warga yang Berlibur Harus Vaksin...

KOTAJOGJA.COM - Sejumlah destinasi wisata di Yogyakarta sudah dipadati masyarakat dan juga pengunjung luar Kota Jogja pada Liburan Natal dan Tahun Baru 2022 ini. Pemkot meminta...
Backpacker

Backpacker Guide ke Jogja

Jogja merupakan salah satu kota wisata favorit di Indonesia. Selain keunikan dari sisi sistem pemerintahannya, Jogja memiliki ciri khas dan ketertarikan tersendiri di sektor...