Wisata Kota

Kumpulan Destinasi Wisata Perkotaan di Yogyakarta

Museum Geoteknologi UPN

Museum Geoteknologi UPN

KOTAJOGJA.COM - Museum Geoteknologi Mineral berada di kompleks Kampus II Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta, yang bertujuan melestarikan peniggalan-peninggalan berharga bagi kehidupan manusia dan...

Museum Kirti Griya Dewantara

KOTAJOGJA.COM - Keresahan seorang RM. Soewardi Soerjaningrat melihat masyarakat kecil tidak mampu mengenyam pendidikan tinggi seperti yang dia capai, membuat dia melepaskan gelar ningrat...

De Mata Trick Eye Museum

KOTAJOGJA.COM - Ingin merasakan menyeberang di jembatan kayu yang tua dan dibawahnya ada aliran sungai lahar panas merah membara, trus ingin merasakan menerima bunga...
Museum Bahari Yogyakarta

Museum Bahari Yogyakarta

Nenek moyangku orang pelaut / Gemar mengarung luas samudra / Menerjang ombak tiada takut / Menempuh badai sudah biasa KOTAJOGJA.COM - Sepenggal lirik lagu anak-anak...

Upside Down World Jogja

Bicara tentang wisata di Jogja memang ga pernah ada habisnya, selalu aja ada yang baru. Apalagi Jogja dikenal juga dengan kotanya para anak muda...

Museum Sonobudoyo Unit II

KOTAJOGJA.COM - Museum Sonobudoyo tidak hanya berlokasi di jalan Trikora 6, Yogyakarta 55122, Indonesia, museum ini memiliki unit kedua yang beralamat di Ndalem Condrokiranan...
Museum Sandi Negara

Museum Sandi Negara

KOTAJOGJA.COM - Sejarah perkembangan ilmu intelejen atau persandian di Indonesia khususnya Yogyakarta dimulai dari sebuah rumah kecil yang berada di tepian barat Sungai Progo....

Museum Sasmita Loka

KOTAJOGJA.COM - Rumah besar menghadap ke barat dengan pilar-pilar gagah dengan pintu-pintu tinggi dan besar, itulah sekelumit gambaran kediaman rumah Pangsar Jendral Sudirman yang...

Purawisata Jogja

KOTAJOGJA.COM - Purawisata telah dikenal luas oleh para wisatawan baik asing maupun lokal sebagai pusat rekreasi keluarga terpadu. Letaknya strategis dan mudah ditemukan, menempati...