Taksi Terbang Pertama Indonesia, Strartup dari Bantul Jogja Berhasil Terbang

0
7279
Foto : sonora.id

KOTAJOGJA.COM – Taksi terbang pertama di Indonesia karya anak bangsa ini berhasil terbang beberapa sentimeter dari permukaan tanah saat melakukan uji coba perdananya. Sebelum di ujicobakan terbang. taksi terbang jogja tersebut dirakit terlebih dahulu oleh sejumlah teknisi dari Frogs Indonesia.

Selama hampir 1,5 jam persiapan, taksi terbang jogja inin diuji cobsa di landasan pacu. Setelah 8 mesin mesin berputar, taksi terbang perdana ini terlihat terangkat beberapa sentimeter dari permukaan tanah. Co Founder Frogs Indonesia, Asro Nasiri mengatakan, taksi terbang indonesia yang di garap di jogja ini merupakan generasi kedua dari drone sebelumnya.

Riset pembuatan drone dilakukan sejak 2017. Uji coba memeang tidak boleh tinggi, karena harus melewati beberapa proses. Pihaknya cukup puas karena delapan mesin drone sudah bisa bekerja untuk mengangkat body drone.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here